Header Ads

65 Milliar Rupiah Per Hari "Clash Of Clans" Menjadi Game Terpopuler


Dilansir oleh androidheadlines.com, salah satu game android populer Clash Of Clans menghasilkan 65 milliar rupiah per hari, suatu angka yang sangat fantastis dan apabila dikalikan 365 hari atau 1 tahun menghasilkan 23 triliun rupiah per tahun. mantap ga??

Lalu dari mana game ini mendapatkan penghasilan fantastis mereka?

Dari para pengguna aktif game tersebut, banyak yang rela menghabiskan kocek hanya untuk membeli item yang diperlukan untuk membangun clan. Hal ini yang menyebabkan COC menempatkan posisi pertama di antara game android lain dengan lebih dari 80 negara pemain.

Padahal monetasi mereka dari game tersebut bukan dari iklan, dan game tersebut dapat diunduh secara gratis bahkan perhitingan ini baru dari Google Play (Android), belum lagi dihitung dari Apple Store (IOS), What???.

COC tidak hanya "populer" mereka juga mendominasi perangkat aplikasi dan mengalami peningkatan pendapatan yang signifikan setiap tahunnya, game yang menempatkan posisi di atas Clash Of Kings ini, juga akan terus mengalami peningkatan unduhan dari waktu ke waktu.

Sumber :.androidheadlines.com

Tidak ada komentar